My Blog

Sabtu, 01 November 2024 06:00 WIB

Tips Menghadapi Cewe Saat Datang Bulan


Sudah menjadi rahasia umum, kalau cewe itu rese saat lagi datang bulan. Emosi naik turun bagaikan roller coaster.

Namun dengan adanya pengalaman lebih dari 10 tahun bersama membuat saya lebih paham bagaimana cara menghadapi pasangan ketika datang bulan. Sebenarnya gampang aja.

1. Ajak dia jalan2 kemana aja tempat yang dia suka dan ajak dia untuk makan makanan favoritnya.
2. Temani dia saat belanja atau saat pergi ke salon.
3. Jangan buat dia marah atau kesel untuk hal yang tidak perlu.
4. Berikan waktu lebih banyak untuk mendengar cerita dan keluh kesahnya.
Dan ke 5 yg paling penting, selalu berikan senyuman dan dukungan di setiap permasalahannya.

Dengan begitu apakah pasangan kamu tidak akan rese saat datang bulan? Ya engga juga sih. Nunggu masa M nya lewat aja, nanti juga balik-balik sendiri.

Image placeholder

Terimakasih

Semoga artikel ini bisa bermanfaat dan menginspirasi hari kamu. Jangan lupa share yah!

0 Comments

Tinggalkan Komentar